CARA MENGUBAH UKURAN PHOTO MENJADI PERSEGI (SQUARE SIZE)
Assalamualaikum..,
Berikut ini adalah cara mengubah ukuran sebuah foto menjadi
bentuk persegi (square size). Di antaranya ialah sebagai berikut :
1. Pilihlah/klik photo yang
akan di ubah ukurannya..,
2. Klik icon edit di menu home
3. Maka akan terbuka jendela
kerja paint..,
4. Klik menu resize..,
5. Pilih pexels, hilangkan
tanda centang di “ maintain aspect ratio”.., ketik ukuran yang diinginkan
6. Klik File, dan save as untuk menyimpan..
Semoga bermanfaat..,
0 Response to "CARA MENGUBAH UKURAN PHOTO MENJADI PERSEGI (SQUARE SIZE)"
Post a Comment